PERAN GURU AGAMA MEMBUDAYAKAN LITERASI DALAM PROSES PEMBELAJARAN DI SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI I KECAMATAN KATEMANKABUPATEN INDRAGIRI HILIR PROPINSI RIAU

Authors

  • Syarifah Kamariah Institut Agama Islam Ar-Risalah INHIL, Riau, Indonesia

Keywords:

Guru Agama, Membudayakan Literasi, Proses Pembelajaran

Abstract

Penelitian ini dilakukan di Sekolah Menengah Pertama Negeri I Kecamatan Kateman Kabupaten Indragiri Hilir Propinsi Riau, Terbentuknya Peran Guru Agama Membudayakan Literasi Dalam Proses Pembelajaran bisa mencapai proses pembelajaran yang maksimal. Dalam penelitian ini membahas tentang seorang Guru agama dalam Membudayakan Literasi Dalam Proses Pembelajaran disekolah agar bisa membudayakan literasi tersebut, dan bisa menerapkan kepada siswa tentang budaya literasi agar dalam Lembaga Pendidikan tersebut bisa mencapai proses pembelajaran yang efektif dan efesien. Seorang guru agama harus mampu membimbing, membina para siswa bisa menerapkan budaya literasi dengan baik, agar mampu meningkatka kemampuan yang dimilikinaya untuk menciptakan situasi belajar yang kondusif, sehingga tujuan pembelajaran dapat tercapai secara maksimal. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana Peran Guru Agama Membudayakan Literasi Dalam Proses Pembelajaran Di Sekolah Menengah Pertama Negeri I Kecamatan Kateman Kabupaten Indragiri Hilir Propinsi Riau, Untuk mengetahui bagaiman faktor pendukung dan penghambat Peran Guru Agama Membudayakan Literasi Dalam Proses Pembelajaran Di Sekolah Menengah Pertama Negeri I Kecamatan Kateman Kabupaten Indragiri Hilir Propinsi Riau. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriftif kualitatif yang berlokasi di Sekolah Menengah Pertama Negeri I Kecamatan Kateman Kabupaten Indragiri Hilir Propinsi Riau. Pengumpulan data diperoleh melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknis analisa data meliputi pengumpulan data reduksi data, penyadian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini adalah guru agama sudah melaksanakan perannya sebagai guru agama dalam Membudayakan Literasi Dalam Proses Pembelajaran Di Sekolah Menengah Pertama Negeri I Kecamatan Kateman Kabupaten Indragiri Hilir Propinsi Riau. Faktor pedukungnya adalah guru agama, beserta siswa selalu bermusyawarah dan konpak. Faktor penghambatnya yaitu kurangnya pengawasan dan waktu dalam proses pembelajaran sehingga menjadi sedikit terhambat.

Author Biography

Syarifah Kamariah, Institut Agama Islam Ar-Risalah INHIL, Riau, Indonesia

Program Studi Manajemen Pendidikan Islam

Downloads

Published

2022-07-04